• September 29, 2023

Teknologi Stem Cell Semakin Merdeka dengan Disahkannya UU Kesehatan

Fimela.com, Jakarta Terapi stem cell sudah lama dikenal sebagai teknologi yang melibatkan sel induk dengan kemampuan untuk memperbanyak diri dan berubah menjadi berbagai jenis sel. Terapi stem cell banyak dimanfaatkan di dunia kesehatan untuk mengobati berbagai penyakit yang dianggap tidak dapat disembuhkan, seperti stroke, jantung, dan masih banyak lagi. Di…

Read More

Kapsul Endoskopi, Teknologi Canggih Membantu Diagnosis Penyebab dan Lokasi Penyakit dalam Usus Halus

Pembacaan hasil dari kapsul endoskopi akan dilakukan oleh dokter dengan menggunakan komputer yang berfungsi untuk memproses dan menganalisis gambar yang diambil dari alat penerima sinyal yang diselempangkan pada badan pasien. Alat penerima sinyal ini akan dihubungkan ke komputer yang dilengkapi dengan perangkat lunak khusus untuk memproses gambar yang diambil oleh…

Read More

Berantas Obesitas, Teknologi Penurunan Berat Badan Asal Amerika Bakal Hadir di Indonesia

Fimela.com, Jakarta Kasus kelebihan berat badan alias obesitas di Indonesia kian meningkat. Terutama pasca pandemi yang sempat membuat aktivitas fisik terhambat turut mendorong angka obesitas mengalami peningkatan. Menurut Riset Kesehatan Dasar atau Riskesdas pada 2018, prevalensi obesitas di kalangan orang dewasa Indonesia meningkat hampir dua kali lipat dari 19,1 persen…

Read More